Seorang aku
Bertanya pada diri sendiri,
Pada suatu hari ;
Ke mana harus ku tumpahkan
Gejolak Cinta ini ?
Ataukah harus ku pendam saja,
Sehingga padam dengan sendirinya..
Aku tiada tahu,
Ke mana harus ku mengadu.
Kerna seorang kekasih telah lama menghilang,
Tatkala kafilah di pertengahan jalan.
Ingin ku jeritkan namamu -duhai kekasih- ;
Pada malam yang pedih,
Agar sang angin rela menerbangkan
Gema suaraku, padamu di kejauhan.
Mahu ku tanyakan pada bintang-bintang
Yang indah bergantungan,
Tentangmu yang telah lama menghilang ;
Moga mereka punya perkhabaran,
Buat mengubat jiwaku yang kerinduan…
Bertanya pada diri sendiri,
Pada suatu hari ;
Ke mana harus ku tumpahkan
Gejolak Cinta ini ?
Ataukah harus ku pendam saja,
Sehingga padam dengan sendirinya..
Aku tiada tahu,
Ke mana harus ku mengadu.
Kerna seorang kekasih telah lama menghilang,
Tatkala kafilah di pertengahan jalan.
Ingin ku jeritkan namamu -duhai kekasih- ;
Pada malam yang pedih,
Agar sang angin rela menerbangkan
Gema suaraku, padamu di kejauhan.
Mahu ku tanyakan pada bintang-bintang
Yang indah bergantungan,
Tentangmu yang telah lama menghilang ;
Moga mereka punya perkhabaran,
Buat mengubat jiwaku yang kerinduan…
No comments:
Post a Comment